Free Spot

Selamat Datang

di blog ini saya postkan beberapa informasi maupun cerita yang berbau mitos,mistis, berita aneh dalam kehidupan sehari-hari, serta juga informasi seputar mengenai cerita di masyarakat setempat yang saya dapatkan informasinya melalui beberapa sumber tertentu.

16/12/10

Hewan Terbuas Dalam Dunia Prasejarah

Tyrannosaurus rex

Dapat menggigit potongan daging sepanjang 1 meter dari mangsanya, Tyrannosaurus rex adalah puncak tertinggi dari rantai makanan dalam periode/jaman Kretaseus. Binatang ini menyerang dengan rahang dibuka lebar-lebar, menghancurkan tulang binatang besar atau menggigit binatang kecil dalam rahangnya yang seperti tang dan mengibas-ngibaskannya sampai mati. Bila tidak ada daging segar tersedia, binatang ini merebut mangsa yang dibunuh oleh karnivore yang lebih kecil. Lengannya yang pendek memungkinkan ia tidak dapat berlari lebih cepat dari 32 km/jam karena saat ia jatuh, lengannya yang kecil tidak dapat menghentikan kejatuhannya. Yang saya tahu, hewan ini masuk dalam film "Jurasic Park", dan "King Kong". Wow ngetrend tuh tirex.

Makanan: Karnivora
Pengucapan: Ti-RAN-o-SAUR-us reks
Panjang: 12,4 m
Tinggi: 4,6-6 m
Berat: 5-7 ton
Arti nama:"raja kadal yang kejam"

undefined


Smilodon

Smilodon adalah kucing (harimau) ganas prasejarah yang terkenal karena taringnya yang besar. Nama julukannya "harimau bergigi pedang" menyesatkan karena Smilodon tidak berkerabat dengan harimau. Smilodon menyergap mangsanya, mengejarnya dari tempat tersembunyi bukannya mengejar menempuh jarak jauh. Ia memiliki lengan dan bahu yang kuat untuk membanting mangsanya ke tanah sebelum menancapkan taringnya yang hebat ke leher mangsanya. Taring Smilodon dapat tumbuh sampai 25 cm (sepanjang penggaris) namun rapuh dan akan patah bila terkena tulang mangsanya.

Makanan: Gajah, Bison, dan Kuda Prasejarah
Pengucapan: SMIL-o-don
Panjang: 1,2-1,5 m
Tinggi: 90 cm
Berat: 200 kg
Arti nama:"Gigi Pisau" Karena panjang giginya yang melebihi panjang pisau(18 cm)
undefined


Tylosaurus

Tylosaurus adalah kadal laut, bukan termasuk dinosaurus. Predator dalam laut yang dominan di jamannya, Tylosaurus mempunyai tubuh yang panjang ramping dengan permukaan atas berwarna gelap dan sisi bawah lebih terang, yang menyamarkan keberadaannya dalam air. Binatang ini mengibaskan ekornya ke kanan dan kiri dan sisi lain sewaktu berenang, menentukan arah tujuannya dalam laut Kretaseus yang suram menggunakan ke-empat anggota tubuhnya ang menyerupai sirip. Tylosaurus memiliki tengkorak yang panjangnya 1,75 m dengan rahang penuh gigi tajam berbentukkerucut, yang dengan mudah merobek tubuh mangsanya. Biasanya gan, hewan ini makan kerang, plangton dan hewan kecil lainnya lho, tapi dia juga suka makan daging gan. Gan hewan ini cuma ada beberapa di jaman Kretaseus lho gan! Fosilnya cuma ketemu 3! Mungkin di Indonesia banyak kali ya, kita kan daerahnya tropis gila gan.

Makanan: Kerang, Ikan, moluska(binatang lunak), penyu, dan Karnivora laut lain.
Pengucapan: TI-lo-SAUR-us
Panjang: 10-12,3 m
Tinggi: Tidak diketahui
Berat: Tidak diketahui
Arti nama:"kadal penelan"
undefined


Buaya

Agan pasti tau ini hewan. Hewan ini sudah ada sejak Dinosaurus muncul gan! Hewan ini bertahan hidup di rawa-rawa, laut, danau, sungan, bahkan palung gan! Buaya modern dan prasejarah tidak beda jauh lho gan, yang paling panjang itu jaman Prasejarah yang mencapai 6 meter lebih!! Selebar rumah ane lah kira-kira. Dan yang masih hidup sampai sekarang adalah jenis air tawar, dan rawa-rawa.

Makanan: Karnivora kecil, herbivora, bangkai, dll.
Panjang: 2-7 m (buset)
Lebar: 30-60 cm
berat: Tidak diketahui
undefined


Megalodon

Jenis Hiu Prasejarah dan tertua di lautan, Rahang yang mencapai 1/2 meter dan memiliki gigi berjeruji seperti gergaji dengan 2 deretan gigi di atas dan bawah. Memotong potongan daging paus sepanjang 1,75 m. Smilodon berenang di semua lautan dan terbanyak di daerah eropa. Megalodon yang menyebabkan punahnya beberapa jenis karnivora kecil di laut. Kemungkinan kecil Megalodon punah oleh Tylosaurus yang 2 kali lebih besar dari Hiu ini, dan kekurangan makanan di laut karena beberapa hewan di laut Kretaseus migrasi ke daerah tropis.

Makanan: Paus prasejarah.
Panjang: 2-3,5 m
Lebar: 30-40 cm
Berat: Tidak diketahui
Arti nama: "Rahang yang besar"
undefined 
undefined














Manusia Purba/batu

Mereka yang terpintar di jamannya, terkuat, dan tersadis(karena yang dibunuh dimakan juga) Mereka datang beberapa abad sejak jaman Tersier dan terdiri dari beberapa suku! Mereka sudah menggunakan senjata dari batu tapi belum mengerti teknik memanah. Pakaian yang mereka gunakan dari kulit hewan dan yang tersering adalah kulit Mamoth(Gajah purba).

Makanan: Sama seperti kita.
Panjang: tidak diketahui
Lebar: tidak diketahui
Tinggi: 100-200 cm(tergantung umur)
undefined 
undefined

Tidak ada komentar:

Posting Komentar